Jumat, 12 Maret 2010

Tugas Bahasa Imdonesia

Tugas Bahasa Indonesia Aris Teguh B / 3EA14 / 10207167

Contoh- contoh silogisme kategorial :
1.Silogisme harus terdiri atas 3 term, yaitu mayor, minor, dan penengah.
Semua prajurit harus giat berlatih. ( Mayor )
Jono adalah seorang prajurit. ( Minor )
Jono harus giat berlatih. ( Penengah )
2.Silogisme terdiri atas 3 preposisi, yaitu premis mayor, premis minor, dan simpulan
Semua manusia bijaksana ( Premis mayor )
Semua Dosen bijaksana ( Premis minor )
Jadi emua dosen bijaksana ( Simpulan )
3.Dua premis yg negatif tidak dapat menghasilkan simpulan.
Semua manusia tidak buta.
Semua hewan bukan manusia.
4.Bila salah satu premisnya negatif maka simpulanya pasti negatif.
Tidak se-ekor badakpun zebra.
Semua badak bercula
Jadi tidak se-ekor zebrapun bercula
5.Dari premis yang positif akan dihasilkan simpulan yang positif pula.
Semua muslim sholat
Budi seorang muslim.
Budi harus sholat
6.Dari dua premis yang khusus tidak dapat ditarik simpulan
Sebagian orang sukses kuliah
Sebagian masyarakat sukses.
7.Bila salah satu premisnya khusus maka simpulannya akan bersifat khusus
Semua unggas bertelur
Burung unta termasuk unggas
Burung unta bertelur
8.Dari premis mayor yang khusus dan premis minor yang negatif tidak dapat ditarik simpulan
Beberapa manusia adalah pintar,tidak se-ekor kerapun manusia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar